Home › Puisi Puisi Ketulusan Ibu Desember 27, 2022 Leave a Reply Tulisan motivasi dan inspirasi islam A+ A- Oleh. Elia Ummu IzzahIbu tak pernah lelah untuk merawatIbu tak pernah lelah membesarkanIbu tak pernah lelah membimbingUntuk semua putra putrinyaAnak buat kesalAnak buat marahAnak buat repotMaafmu tetap kau berikanCinta kasihmu tulusKasih sayangmu tiada batasSemua kau limpahkan tuk anakmuSelalu sepanjang masaMaafkan anakmu ibuMaafkanlah kami iniBila kami masih saja tanpa sengaja tak menghargai ketulusan ibuKami cinta kepadamuKami sayang kepadamuKami hormat kepadamuSemoga Allah selalu melindungimu Baca juga: Baca juga: Share On Facebook Share On twitter
0 Comments: